Tuesday, June 26, 2012

Cara Mengetahui Meta Tag Blog


http://thefuturebuzz.com/pics/meta.jpg
Cara Mengetahui Meta Tag Blog

   Dengan melihat meta tag blog atau website milik orang lain kita dapat mempelajarinya walaupun cara ini agak sedikit melanggar hak cipta alias mengintip tanpa seizin pemilik blog/website. Cara ini ady ketahui ketika tidak sengaja mengklik kanan pada layar blog dan mengotak atik isi tersebut. Dan saya pun terkejut ketika muncul meta tag pemilik blog.
Ayo langsung saja pada tutorialnya sepertinya ada yang tidak sabar nich hehee.

1. Buka blog atau website yang ingin kita ketahui isi meta tag nya.
2. Klik Kanan pada layar yang kosong (tidak terdapat kata-kata or gambar)
3. Lalu pilih "view page info". Lebih jelasnya lihat gambar di bawah ini.

 

4. Muncul jendela baru dan pilih "General" dibagian tab atas.
5. disitulah terdapat meta tag dari blog tersebut.Lihat Gambar.


5. Lakukanlah dengan seizin pemilik. Walaupun pemilik tidak melihat, Tuhan pasti melihatnya.

0 comments:

Post a Comment